Info penting bagi pasien. Walaupun saya kutip dari textbook kanker kayaknya berlaku untuk semua penyakit. Kelengkapan ini saya kutip dari Section 5: Communicating News to the Cancer Patient. Eric J. Cassell. Editors: DeVita, Vincent T.; Lawrence, Theodore S.; Rosenberg, Steven A.Title: Devita, Hellman & Rosenberg's Cancer: Principles & Practice of Oncology, 8th Edition
Info itu lengkap bila: 1. fakta yang ditemukan; 2. apa artinya dan 3. apa yang bisa dilakukan. Misalnya: 1. trombosit rendah hingga kemoterapi harus ditunda. 2. artinya trombosit rendah itu adalah resiko kemoterapi. 3. kita hanya menunggu dan biasanya trombosir akan naik kembali.
Misalnya lagi: 1. frekuesnsi nalads lebih dari 40; 2. artinya faal pernapasan gagal dan 3. anda harus dirawat di ICU untuk membantu pernapasan.
Ketiga butit itu adalah hak Anda yang harus ditanyakan setiap dokter menganjurkan suatu tindakan.
Kanker Payudara
7 tahun yang lalu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar